Pull up leather atau biasa disebut sebagai kulit kulit pull up merupakan kulit yang diproses dengan penambahan kimia sehingga menhasilkan penampilan kulit yang ringan dan memudar keputihan ketika ditarik. Finisihing leather pada kulit ini adalah menggunakan minyak (oil based), sehingga pada permukaan hasil samak kulit terlihat mengkilap bercahaya dan memperindah tampilan.